cara membuat video viral di facebook

Bagaimana cara membuat video viral di facebook?  Di era digital sekarang banyak sekali orang yang menggunakan media sosial untuk berkomunikasi, salah satunya aplikasi facebook ini.

Banyak orang yang ingin viral di facebook mengapa demikian? agar konten yang kita buat di facebook tidak sia-sia dan dilihat oleh banyak orang. Sebelum itu kita akan memberitahui kalian tentang pengertian facebook terlebih dahulu.

Pengertian Facebook

Facebook adalah media sosial yang memungkinkan kalian terhubung dengan pengguna lain, dengan facebook kalian bisa terhubung dengan pengguna lain melalui pembuatan status, membagikan foto atau video dan juga bisa menambahkan teman.

secara definisi “Facebook” ialah hal yang terdiri dari 2 frasa bahasa inggris yakni “face” dan “book”. Yang berarti muka sedangkan book yakni buku.

Bukan hanya itu facebook juga banyak menawarkan fitur canggih yang belum pernah ada sebelumnya, jadi hal ini akan membuat kalian lebih mudah utuk menggunakan facebook.

Selain dapat bertukar pesan dengan pengguna lain facebook juga dapat membuat profil, menambah teman, membuat dan memperbarui status, berbagi berbagai jenis konten, panggilan video, dan lainnya.

Sehingga hal ini, Facebook juga menyertakan alat privasi untuk membatasi siapa yang dapat melihat konten yang kalian bagikan.

Di artikel ini kita akan memberitahu kalian cara agar video viral di facebook dan konten kita akan di lihat oleh banyak orang. Dengan ini maka cittakanlah sesuatu yang membuat orang lain tertarik.

1. Membuat video Pendek

Panjang video adalah penentu bagi yang kalian, jika video kalian terlalu panajng maka orang-orang yang melihatnya oun akan merasa bosan.

2.  Sertakan Musik yang Menarik

Pakailah musik yang menarik atau yang sedang trend di jaman sekarang, dengan hal ini maka bisa membuat penonton merasa suka karena musik trend tersebut.

3.  Keluarkan kegembiraan di awal Video

Di awal video kalian bisa membuat hal-hal yang menarik sehingga ini akan menraik para penonton untuk melihatnya.

4.  Sertakan Judul yang Menarik

Salah satu cara agar status facebook kalian disukai oleh pengguna lain yaitu, dengan membuat mereka seolah-olah berbicara langsung dengan kalian dan mereka benra-benar merasakanya sehingga pembacapun ikut merasakan emosi tersebut.

5.  Gunakan Trance Word

Pernahkah kalian mendengar kata trance? Tance adalah hal yang dimana diri kita terhipnotis. Jadi sebaiknya kalian menggunakan kata-kata yang dapat membuat orang lain merasakan dengan apa yang kalian tulis di video tersebut.

6.  Buat Video yang Dapat di Bagikan

Ketika kalian membuat video lalu setelah it mempostingnya di facebook pastikan video tersebut dapat di bagikan,akan lebih baik jika video tersebut dPt di bagikan sebgai tautan karena orang melihatnya secara langsung dari akun kalian.

7.  Posting Video Tautan Daripada Aktual

Jika kalian memposting tautan ke video YouTube di Facebook, maka butuh waktu yang sangat lama hingga vidie tersebut menjadi viral, terlebih lagi jika di facebook kalian tidak memiliki pengikut.

Banyak orang tidak suka mengeklik tautan, terutama ketika mereka tahu itu berbahaya. Jadi posting video yang sebenarnya atau video milik kalian sendiri jika kalian ingin mendapatkan lebih banyak keterlibatan.

Itulah pembahasan mengenai cara membuat video viral di facebook, sehingga ini akan membuat kita lebih mudah berinteraksi dengan pengguna lain.

Facebook juga bisa digunakan dalam berbagai jenis misalnya digunakan untuk kebutuhan bisnis dan lainnya. Jadi, apakah kalian tertarik untuk menggunakan dan menjadi viral di facebook?

 

By aeni

Saya adalah penulis di manfaatcara.com, dengan minat utama dalam perkembangan teknologi, terutama di bidang IT. Saya sangat senang belajar berbagai hal dan senang berbagi informasi seputar bisnis serta berbagai tips terbaru dengan pembaca. Semangat saya dalam belajar dan berbagi pengetahuan tidak pernah redup.